Kesabaran yang kita miliki membuat kita tidak tergesa-gesa untuk memilih. Kita akan punya waktu untuk mendengar suara Tuhan, dan punya waktu untuk membenahi diri agar kita siap untuk memilih pilihan yang tepat sesuai dengan kehendak Tuhan.
Orang yang sabar besar pengertiannya, tetapi siapa cepat marah membesarkan kebodohan ~ Amsal 14:29
Orang yang sabar melebihi seorang pahlawan, orang yang menguasai dirinya, melebihi orang yang merebut kota. ~ Amsal 16:32
Tuhan Yesus memberkati, amin.