*Perumpamaan Lebah dan Lalat dalam P…

*Perumpamaan Lebah dan Lalat dalam Perilaku Manusia Berpikir Positif*✅🙏👏👍�

👉1) Mengapa *LEBAH* cepat menemukan bunga? Karena naluri *LEBAH hanya focus untuk mencari bunga*
Sedangkan naluri *LALAT hanya ingin pergi ke kotoran*.

👍� *Lebah tidak pernah tertarik pada kekotoran*. Lebah tertarik pada keharuman dan keindahan bunga

🙏Hasilnya adalah: *Lebah kaya akan madu!! Sedangkan Lalat kaya kuman penyakit!!*

👉2) *Mengapa ada manusia jahat dan manusia baik?* Sebab manusia jahat tidak tertarik kepada hal-hal yang baik. Kesukaannya adalah hal-hal yang jahat dan menyakitkan hati serta melecehkan sesama.

*Manusia jahat itu sombong, mencari permusuhan, suka gossip, dan pelaku kejahatan secara terselubung maupun terang-terangan*.👎🏾

*Manusia baik tidak pernah tertarik hal-hal kotor, buruk dan busuk.*👍�

👉 _3) Jadi hidup ini tergantung perilaku yang dipengaruhi hati dan pikiran._

✅ *Apa yang dipikirkan akan menghasilkan apa yang dilihat. Apa yang dilihat menghasilkan perilaku dan perbuatan baik atau yang jahat.*

✅ _Jika hati dan pikiran selalu negative maka apa yang dilihat selalu hal-hal negative. Hasilnya adalah penderitaan jiwa, sakit hati, kecewa, iri hati, sirik dan selalu bersikap memusuhi sesama._

👉4) *Ingin bahagia dan berhasil?* _Milikilah hati dan pikiran yang selalu positif._ Maka apa yang dilihat akan selalu positif dan menghasilkan kebahagiaan dalam hidup yang berkekurangan atau berkelebihan.

👉_5) Selalu melihat gelas itu berisi air, bukan melihat gelas itu koq sedikit airnya_.

👉6) *Jika kita seperti LEBAH yang menghasilkan madu, maka orang disekeliling kita juga akan mencicipi manisnya madu itu*.

Tapi jika kita seperti LALAT yang senang kotoran maka kuman yang kita tebarkan akan mencelakakan diri sendiri dan orang disekitar kita.

👉7) *Ciptakan POSITIVE THINKING di setiap bangun tidur pagi sampai saat istirahat tidur malam.*

👍� *Surat QS An Nahl 68-69*: _“Jadilah lebah yang menghasilkan madu untuk diberikan kepada sesamamu. Itulah tanda bahwa engkau membesarkan nama Tuhan Allahmu bagi sesamamu”_

🙏 *Isa Almasih*, _“Mengapa kamu memikirkan hal-hal jahat didalam hatimu?”_ Matius 9:4 _“Jagalah dirimu supaya hatimu jangan sarat oleh pesta pora dan kemabukan serta kepentingan duniawi. Berjaga-jagalah dan berdoa supaya kamu beroleh kekuatan.”_ Lukas 21:34,35
*BERPIKIRLAH POSITIF DAN BERJIWA BESAR.*

Tuhan memberkati kita sekalian. Amin👏

This entry was posted in facebook. Bookmark the permalink.